Agen Bus Puspa Jaya Terdekat Semua Kota + No Telepon

Agen Bus Puspa Jaya – Terdapat banyak pilihan jenis transportasi yang dapat digunakan untuk bepergian, khususnya dengan jarak tempuh yang cukup jauh.

Untuk menjaga kenyamanan selama dalam perjalanan, tentunya Anda harus memilih agen transportasi yang memiliki kendaraan dengan fasilitas terbaik.

Agen Bus Puspa Jaya merupakan salah satu penyedia jasa otobus yang memiliki berbagai jenis bus untuk dipilih penumpang berdasar kebutuhannya.

Agen Bus Puspa Jaya
Agen Bus Puspa Jaya

Jenis ini akan terbagi ke dalam beberapa kelas, diantaranya adalah seperti kelas VIP, Eksekutif dan terakhir adalah AC Ekonomi.

Menariknya, tidak ada perbedaan yang signifikan antar kelas tersebut karena pembedanya hanya jumlah total kursi dan fasilitas tambahan yang ada di setiap busnya.

Bus yang digunakan pun bus berkualitas terbaik yang berasal dari Hino atau Mercedes Benz dengan setting kursi 2-2, sehingga akan nyaman digunakan bepergian jarak jauh.

Baca juga :

Tentang Bus Puspa Jaya

Perusahaan Otobus (PO) yang terbesar di Indonesia salah satunya adalah Puspa Jaya yang berdiri di Lampung pada tanggal 31 Oktober 1978 oleh Bapak Ketut Narya.

Bapak Ketut yang mulanya tinggal di Bali memutuskan untuk bertransmigrasi ke Lampung dan membuka usaha angkutan bus dengan nama Puspa Sari.

Saat itu, perusahaan ini masih berada di bawah PT Puspa Sari yang ada di Bali dan hanya memiliki satu bus untuk trayek Banjit, Way Kanan menuju Rajabasa, Bandar Lampung.

Kemudian pada tahun 1989, Puspa Sari dapat menambah armadanya untuk menjembatani transportasi darat Jawa-Lampung pada trayek Solo dan Yogyakarta.

Kepemimpinan Puspa Sari kemudian digantikan oleh Ketut Pasek yang merupakan putra pertama Bapak Ketut Narya pada tahun 1992.

Pergantian kepemimpinan ini juga menandakan pelepasan Puspa Sari Lampung dari Puspa Sari Bali dengan menggunakan nama baru yaitu Puspa Jaya.

Selain itu, PO Puspa Jaya juga menambah rute hingga ke jawa timur serta menambah layanannya dengan layanan Bus Non Ekonomi.

Seiring berjalannya waktu, Bus Puspa Jaya kemudian merambah pada jasa penyewaan bus pariwisata pada tahun 2000an.

Bus pariwisata yang disediakan, sangat cocok digunakan untuk perjalanan jarak jauh karena dilengkapi dengan berbagai fasilitas.

Diantaranya adalah seperti toilet, AC, power outlet, bantal dan selimut, full entertainment yang terdiri dari dual TV LED big screen, DVD player, audio dan karaoke serta masih banyak lainnya.

Rute Populer Bus Puspa Jaya

Saat ini PO. Puspa Jaya melayani puluhan trayek dengan rute antar kota antar provinsi di Pulau Jawa dan Sumatera.

Berikut rute populer bus Puspa Jaya yang sering digunakan oleh para penumpang :

  • Lampung – Jogja
  • Lampung – Ponorogo
  • Lampung – Blitar

Daftar Agen Bus Puspa Jaya Semua Kota Lengkap

Seperti admin jelaskan di atas, PO. Puspa Jaya memiliki banyak sekali agen bus yang tersebar di Pulau Jawa dan Sumatera.

Berikut daftar alamat dan nomor telepon agen bus Puspa Jaya terdekat yang bisa anda hubungi.

Kantor Pusat :

  • Alamat : Jl. Soekarno Hatta No. 3 Raja Basa, Kota Bandar Lampung
  • Telepon : 0721-783111
  • HP : 081297773111
  • Email : [email protected]
  • Website : puspajaya.co.id

1. Agen Bus Puspa Jaya Lampung

AgenAlamatTelepon
Kota MetroTerminal 16 C. Jl. Yos Sudarso0852 2342 2546
PringsewuTerminal Pringsewu0812 7269 358
KotabumiJl. Alamsyah Rpn, Kotabumi, Lampung Utara0813 7909 5899
Bandar JayaJl. Lintas Sumatera No. 200 Yukum Jaya, Lampung Tengah082375783955

2. Agen Bus Puspa Jaya Jawa Tengah

Kantor Cabang Solo :

  • Alamat : Jl. Solo-Sragen KM 164 Karang Malang, Sragen
  • Telepon : (0271) 821034 / 0812-2580-3522
AlamatNama AgenTelepon
Terminal TirtonadiRegar0821-3339-9424
Terminal KartosuroRani 0821-3370-3838
Terminal KlatenImam0813-2919-5188
Terminal BoyolaliKartoyo0812-2581-2708
SalatigaSukoco0852-2571-7170
Terminal BawenSudarto0878-3002-4579
Terminal UngaranAna0812-2560-667
BanyumanikWiwik0821-3702-0894
KrapyakSuti0812-2827-775
WeleriHerman0813-2885-2782
Terminal Pekalongan0823-2416-8771
PemalangRumiyati0813-9173-7110
TegalSirait0815-4807-0861
Terminal PanggungHeru0812-2598-452
KarangwuniMarkus0857-2525-1500
Karangwuni 2Heni/ Yanti0813-1955-2628

3. Agen Bus Puspa Jaya Jogja

Kantor Perwakilan di Yogyakarta :

  • Alamat : Jl. Ringroad Selatan No. 9, Tamanan, Bantul DIY
  • Telepon : (0274) 382593 / 085228706336 (Narto) / 085103020649 (ali)
AlamatNama AgenTelepon
JomborTri085100891693
MuntilanWarni081906256017
SecangMamik081392030067
WatesKinah082326130008
PurworejoSugeng0275325228
PrambananTobig082135585272
KebumenSam081310183895
SampangMarno081327016747

4. Agen Bus Puspa Jaya Jawa Timur

Kantor Perwakilan Blitar

  • Alamat : Jl. Kenari no.163, Plosokerep, Sanawetan – Blitar
  • Telepon : 0851-0073-5566 / 0851 0070 6779

Kantor Perwakilan Ponorogo

  • Alamat : Ruko Terminal Seloaji, Jambean, Babadan – Ponorogo
  • Telepon : 0812 3444 228
AlamatNama AgenTelepon
GendinganAgung0813-5950-3350
NgawiHenri0821-3909-0690
MaospatiJurek0813-5981-5785
MadiunSelamet0813-3552-2731
NganjukIbu Bambang0812-3345-2478
KediriAgus0812-3184-870
KerasFredy0813-3129-7654
TulungagungTriyono0813-5977-5605
NgunutHendrik0813-5778-2298

Demikian informasi seputar alamat dan nomor telepon agen bus Puspa Jaya terdekat dan terbaru, semoga bermanfaat.

Meskipun kini sudah banyak kelonggaran, namun tetap jaga kebersihan dan kesehatan di manapun anda berada, semoga selamat sampai tujuan.

Leave a Comment