Soal SBO TV 8 Oktober 2020 Kelas 3

Hargaticket.com – Di hari Rabu pagi ini admin akan berbagi tugas dan jawaban SBO TV 8 Oktober 2020 untuk siswa kelas 3 SD dalam program GURUKU.

Dalam program Belajar dari Rumah SBO TV kali ini, para siswa SD kelas 3 akan belajar materi Satuan Panjang bersama ibu guru Yeny Erawati, yang berasal dari SDN Mojo VI Surabaya.

Soal SBO TV 8 Oktober 2020 Kelas 3
Soal SBO TV 8 Oktober 2020 Kelas 3

Materi untuk siswa kelas 3 ini tayang di SBO TV pada hari Kamis, 8 Oktober 2020 pukul 07.30 – 08.00 WIB. Kalian juga bisa menonton live streaming-nya di channel Youtube SBO Digital.

Seperti biasa, di akhir materi para siswa kelas 3 mendapatkan tugas untuk dikerjakan di rumah dan dikirimkan ke guru masing-masing.

Soal dan Jawaban SBO TV 8 Oktober SD Kelas 3

SOAL

1. Kila memiliki tanaman hias setinggi 10 dm. Pada saat merapikan tanaman, Kila memotong bagian atas tanaman sepanjang 25 cm.

Beberapa hari kemudian panjang tanaman Kila bertambah 20 mm. Berapa cm tinggi tanaman hias Kila sekarang?

2. Pak Budi menyambung tiga buah kayu panjangnya 75 cm, 20 dm, dan 1 m. Berapa cm panjang kayu hasil sambungan Pak Budi?

Soal dan Jawaban SBO TV 8 Oktober SD Kelas 3
Tugas Kelas 3
Soal dan Jawaban SBO TV 8 Oktober SD Kelas 3
Tugas Kelas 3

JAWABAN

1. Diketahui :

  • Tinggi tanaman mula-mula 10 dm = 100 cm
  • Dipotong = 25 cm
  • Tumbuh kembali 20 mm = 2 cm

Jawab :

  • = (100 – 25) + 2
  • = 75 + 2
  • = 77 cm

Jadi, panjang tanaman Kila sekarang adalah 77 cm.

2. Diketahui :

  • Panjang Kayu 1 = 75 cm
  • Panjang kayu 2 = 20 dm = 200 cm
  • Panjang kayu 3 = 1 m = 100 cm

Jawab :

  • = 75 + 200 + 100
  • = 375 cm

Jadi, panjang kayu hasil sambungan Pak Budi adalah 375 cm.

——————————

Demikianlah informasi mengenai materi soal dan jawaban SBO TV 8 Oktober 2020 untuk siswa-siswi SD kelas 3, semoga bermanfaat.

Baca juga :

Gambar-Gambar :

Soal SBO TV 8 Oktober 2020 Kelas 3
Soal SBO TV 8 Oktober 2020 Kelas 3
Soal SBO TV 8 Oktober 2020 Kelas 3
Soal SBO TV 8 Oktober 2020 Kelas 3
Soal dan Jawaban SBO TV 8 Oktober SD Kelas 3

Leave a Comment