Informasi seputar jadwal dan harga tiket bus Double Decker Agra Mas terbaru semua rute lengkap dengan alamat agen resmi dan info terkini lainnya.
Hargaticket.com – Agra Mas merupakan salah satu perusahaan operator bus yang antar kota yang cukup dikenal khususnya oleh warga Jakarta.
Didirikan pada tahun 2003 silam, kini Agra Mas menjelma menjadi salah satu perusahaan otobus yang cukup diminati oleh para penumpangnya.
Dari beberapa kelas bus yang ditawarkan, ada satu yang cukup spesial yaitu kelas bus super double decker Agra Mas yang terkenal dengan kenyamanannya.
Yupz, bagi mereka yang ingin kenyamanan dalam perjalanan, harga bukanlah masalah. Berapapun harga tiketnya, pasti akan dibeli,
Bus double decker Agra Mas ini melayani beberapa rute yang beroperasi mulai pagi hingga malam hari, berikut daftar rutenya :
- Jakarta Timur – Solo pagi (05.30 – 16.00)
- Jakarta Timur – Solo (18.30 – 04.00)
- Solo – Jakarta Timur (06.30 – 15.30)
- Solo – Jakarta Selatan (18.30 – 04.30)
- Wonogiri – Bogor (19.00 – 07.00)
Harga tiket bus double decker Agra Mas ini berkisar antara Rp 245.000 – Rp 345.000, tergantung rute yang anda gunakan dan kelas kursi yang ada pilih.
Meskipun harga tiketnya relatif mahal, namun dengan kenyamanan dan fasilitas yang didapatkan, harga tersebut menjadi tak berarti.
Bagi anda yang tidak mau ribet dengan urusan rapid test, sarana transportasi seperti bus Agra Mas ini bisa menjadi alternatif terbaik.
Jadwal + Harga Tiket Bus Agra Mas Double Decker
Berikut ini kami lampirkan jadwal dan harga tiket bus double decker Agra Mas yang admin kutip dari website resminya :
Jakarta – Solo
Titik Keberangkatan | Jam Berangkat | Terminal Kedatangan | Jam Tiba | Harga |
---|---|---|---|---|
Pasar Rebo | 05.25 | Terminal Tirtonadi | 02.15 | 245.000 – 345.000 |
Bambu Apus | 05.35 | Terminal Tirtonadi | 02.15 | 245.000 – 345.000 |
Pondok Pinang | 05.15 | Terminal Tirtonadi | 02.15 | 245.000 – 345.000 |
Cilandak | 05.20 | Terminal Tirtonadi | 02.15 | 245.000 – 345.000 |
Solo – Jakarta
Titik Keberangkatan | Jam Berangkat | Terminal Kedatangan | Jam Tiba | Harga |
---|---|---|---|---|
Gemblegan | 07.25 | Pulo Gebang | 01.45 | 245.000 – 345.000 |
Gemblegan | 07.25 | HEK | 02.15 | 245.000 – 345.000 |
Gemblegan | 07.25 | Pasar Rebo | 02.20 | 245.000 – 345.000 |
Gemblegan | 07.25 | Cilandak | 02.25 | 245.000 – 345.000 |
Gemblegan | 07.25 | Lebak Bulus | 02.45 | 245.000 – 345.000 |
Bogor – Wonogiri
Titik Keberangkatan | Jam Berangkat | Terminal Kedatangan | Jam Tiba | Harga |
---|---|---|---|---|
Pasar Parung | 04.15 | Krisak | 03.15 | 245.000 – 345.000 |
Pasar Parung | 04.15 | Wonokarto | 03.20 | 245.000 – 345.000 |
Pasar Parung | 04.15 | Ngadirojo | 03.45 | 245.000 – 345.000 |
Pasar Parung | 04.15 | Sidoharjo | 04.00 | 245.000 – 345.000 |
Pasar Parung | 04.15 | Terminal Jatisrono | 04.15 | 245.000 – 345.000 |
Pasar Parung | 04.15 | Slogohimo | 04.30 | 245.000 – 345.000 |
Pasar Parung | 04.15 | Purwantoro | 05.00 | 245.000 – 345.000 |
Wonogiri – Bogor
Titik Keberangkatan | Jam Berangkat | Terminal Kedatangan | Jam Tiba | Harga |
---|---|---|---|---|
Purwantoro | 04.30 | Pasar Parung | 04.00 | 245.000 – 345.000 |
Tanggulangin | 04.50 | Pasar Parung | 04.00 | 245.000 – 345.000 |
Slogohimo | 04.45 | Pasar Parung | 04.00 | 245.000 – 345.000 |
Sidoharjo | 05.20 | Pasar Parung | 04.00 | 245.000 – 345.000 |
Sidokriyo | 05.30 | Pasar Parung | 04.00 | 245.000 – 345.000 |
Ngadirojo | 05.40 | Pasar Parung | 04.00 | 245.000 – 345.000 |
Wonokarto | 06.10 | Pasar Parung | 04.00 | 245.000 – 345.000 |
Krisak | 06.15 | Pasar Parung | 04.00 | 245.000 – 345.000 |
Terminal Jatisrono | 05.05 | Pasar Parung | 04.00 | 245.000 – 345.000 |
*Harga tiket bus double decker Agra Mas ini dapat berubah sewaktu-waktu.
Fasilitas
Setiap perusahaan otobus (PO) menawarkan fasilitas yang cukup nyaman di setiap armada mereka. Berikut fasilitas yang anda dapatkan pada bus Double Decker Agra Mas :
- Bangku 2-2
- Sekat pemisah antara crew dan penumpang
- Recleaning Seat
- Sandaran Kaki
- Bantal dan Selimut
- Dipenser air panas dan normal
- Televisi
- AC Lampu Baca
- Bagasi Kabin
- Charge HP Station
- Makan dan Snack
Cara Membeli Tiket
Untuk membeli tiket bus duble decker Agra Mas ini ada 2 cara yaitu secara offline dengan mendatangi agen tiketnya langsung atau secara online.
Tiket Online
Tiket bus Agra Mas tipe double decker ini juga tersedia secara online di beberapa aplikasi dan situs beli tiket online seperti Traveloka, Redbus.id, Tiket.com atau website resmi di agramasgroup.com.
Setelah melakukan transaksi dan pembayaran secara online, jangan lupa lakukan konfirmasi untuk mencetak tiket pada kantor agen bus.
Tiket Offline
Anda juga bisa membeli tiket bus doubel decker Agra Mas ini langsung di agen tiket bus yang berada di alamat di bawah ini :
Kantor Pusat :
- Alamat : Jl. Bambu Kuning Utara No.2, Kec. Cipayung, Kota Jakarta Timur, DKI Jakarta 13890
- Telepon : 021-29389971 dan 081393695029
- Email : [email protected]
- Akun IG : @agramasbusofficial
- Website : https://agramasgroup.com/
Jakarta Barat :
- Alamat: Jl. Kyai Tapa, Terminal No.1, RT.1/RW.5, Kec. Grogol petamburan, Kota Jakarta Barat, DKI Jakarta 11450
- Telepon: 0812-8716-8222
Jakarta Timur :
- Alamat: Jl. Pahlawan Revolusi No.008B, RT.9/RW.7, Pd. Bambu, Kec. Duren Sawit, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13430
- Telepon: 0822-9736-2608
Jakarta Selatan :
- Alamat: Gg. Fatimah I No.2, RT.2/RW.4, Srengseng Sawah, Kec. Jagakarsa, Kota Jakarta Selatan, DKI Jakarta 12640
- Telepon: 0853-1101-0917
Jakarta Utara :
- Alamat: Jl. Tawes No.11, RT.5/RW.8, Tj. Priok, Kota Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14310
- Telepon: 0813-1409-0209
Bogor :
- Alamat: Jl. Sholeh Iskandar No.43, RT.01/RW.01, Kayu Manis, Kec. Tanah Sereal, Kota Bogor, Jawa Barat 16169
- Telepon: 0812-8697-0009
Solo :
- Alamat: Jl. Veteran No.217, Serengan, Kec. Serengan, Kota Surakarta, Jawa Tengah 57155
- Telepon: 0812-1546-174
Wonogiri :
- Alamat: Jl. Raya Wonogiri- Ponorogo, Dusun Bondalem, Slogohimo, Kabupaten Wonogiri, Jawa Tengah 57694
- Telepon: 0823-1358-7650
Tips
Sebelum menaiki bus double decker Agra Mas ini, kami punya tips-tips menarik agar perjalanan anda lebih nyaman, aman, dan menyenangkan.
- Pahami seluk beluk terminal.
- Mengetahui lokasi loket bus dari PO yang akan anda gunakan.
- Selalu waspada dan jangan pernah pasang muka bingung.
- Membawa barang secukupnya.
- Jawab dengan sopan dan tegas bila bertemu calo.
- Silakan berbaur atau bergabung dengan penumpang lain.
- Memiliki alternatif PO lain.
- Bila ingin menikmati suasana perjalanan pilihlah kursi depan.
- Siapkan obat-obatan seperti minyak kayu putih, antimo dan kantong plastik jika anda tipe orang yang mudah mabuk perjalanan.
Demikianlah informasi seputar jadwal dan harga tiket bus double decker Agra Mas, semoga bermanfaat dan perjalanan anda menyenangkan.