Soal SBO TV 1 September 2020 Kelas 6

Hargaticket.com – Di bawah ini adalah rangkuman tugas atau soal dan jawaban SBO TV 1 September 2020 untuk siswa kelas 6 Sekolah Dasar dalam program GURUKU di SBO TV.

Dalam program Belajar dari Rumah SBO TV kali ini, para siswa SD kelas 6 akan menerima materi tentang Hak di Rumah, Sekolah, dan Masyakarat dari ibu guru Carlis Mega Nurminawati yang berasal dari SDN Sawunggaling I/382 Surabaya.

Soal SBO TV 1 September 2020 Kelas 6
Soal SBO TV 1 September 2020 Kelas 6

Materi untuk siswa-siswi SD kelas 6 ini tayang secara live di SBO TV pada hari Selasa, 1 September 2020 pukul 11.30 – 12.00 WIB. Kalian juga bisa menontonnya di channel Youtube SBO TV.

Seperti biasa, di akhir materi para siswa kelas 6 mendapatkan tugas untuk dikerjakan di rumah dan dikirimkan ke guru masing-masing.

Bagi teman-teman yang tidak sempat menyimak materinya di SBO TV, kami telah merangkum soal sekaligus alternatif jawabannya di bawah ini.

Soal dan Jawaban SBO TV 1 September SD Kelas 6

SOAL

1. Apakah yang dimaksud dengan Hak?

2. Jelaskan 4 hak dasar anak?

3. Sebutkan contoh penerapan hak anak di rumah, sekolah, dan masyarakat?

Soal dan Jawaban SBO TV 1 September SD Kelas 6
Tugas Kelas 6

JAWABAN

1. Hak adalah segala sesuatu yang harus diperoleh manusia sejak lahir

2. Empat hak dasar anak :

  • Hak Hidup
  • Hak Tumbuh Kembang
  • Hak Perlindungan
  • Hak Partisipasi

3. Contoh penerapan hak anak :

DI RUMAH :

  • Mendapat makan makanan yang bergizi
  • Mendapat kasih sayang
  • Mendapat kenyamanan saat belajar di rumah

DI SEKOLAH :

  • Memperoleh pelajaran dari guru
  • Memperoleh nilai dari guru
  • Memperoleh kasih sayang dan perhatian dari guru

DI MASYARAKAT :

  • Bermain di lingkungan yang bersih
  • Memperoleh rasa aman di lingkungan masyarakat
  • Memperoleh kenyamanan di lingkungan masyarakat

——————————

Demikianlah informasi mengenai materi soal dan jawaban SBO TV 1 September 2020 untuk siswa-siswi SD kelas 6, semoga bermanfaat.

Baca juga :

Gambar-Gambar :

Soal SBO TV 1 September 2020 Kelas 6
Soal SBO TV 1 September 2020 Kelas 6
Soal SBO TV 1 September 2020 Kelas 6
Soal SBO TV 1 September 2020 Kelas 6

Leave a Comment